Skip to main content

Kalahkan Lesti Kejora, Ini 7 Potret Evi Masamba Raih Penghargaan Penyanyi Dangdut Wanita Terfavorit


Selamat untuk Evi Masamba!

Anugerah Dangdut Indonesia (ADI) 2021 digelar pada Rabu (24/11/2021) kemarin. Terdapat 12 penghargaan dari 7 kategori terpopuler, 4 kategori terbaik dan 1 kategoru lifetime achievement yang akan diberikan kepada sejumlah penyanyi dangdut. Evi Masamba mendapatkan penghargaan Penyanyi Dangdut Wanita Terbaik pilihan juri ADI 2021. Dalam kategori yang cukup bergengsi ini Evi Masamba bersaing dengan penyanyi dangdut kenamaan yakni Ayu Ting Ting, Lesti Kejora, Inul Daratista, Ikke Nurjanah, Sandrina, dan Super Emak. Mari kita lihat potret Evi Masamba saat memenangkan penghargaan di ADI!


Evi Masamba ini merupakan penyanyi dangdut yang memiliki suara emas


Evi Masamba sendiri lahir di Sulawesi Selatan pada 7 Mei 1991. Ia memiliki latar belakang kehidupan yang cukup pilu. Walau begitu ia tetap terus meraih cita-citanya


Sebagai penyanyi dangdut nama Evi cukup dikenal banyak orang karena suaranya yang bagus


Ia bahkan memenangkan penghargaan sebagai penyanyi dangdut terbaik mengalah beberapa jajaran artis ternama


Tentunya penghargaan ini membuat Evi merasa bersyukur sekaligus bangga dengan hasil yang sudah ia capai

(*)
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar